FGD Bahas Evaluasi Kepuasan Stakeholder
Kepuasan stakeholders menjadi perhatian utama FE UIN Malang. Kajian mutu dan quality control dalam akademik menjadi kajian utama pada focus group discussion (FGD) di ruang pertemuan FE UIN lantai 1 pekan kemarin (Kamis, 19/09). Pemaparan hasil audit SPMI terkait kegiatan UTS dan UAS menjadi bahasan yang menarik. Jajaran Dekanat, Ketua