
Gelaran 9th International Conference of Islamic Economics and Business (ICONIES) 2023 hari ini (31/8) tengah berlangsung. Tercatat ada 20 co-host, 17 mitra publikasi baik yang terindeks Scopus maupun Sinta, dan 5 sponsorship ikut menyukseskan even tahunan yang di gelar Fakultas Ekonomi ini. Green Economy menjadi topik yang diangkat pada ICONIES tahun
Wulidatul Imro’ah, mahasiswa Perbankan Syariah semester lima, berhasil menyabet medali emas lomba karya tulis iImiah ekonomi Islam pada International Olympiad on Islamic Economics and Business (IOSIE) di Surakarta. IOSIE diikuti oleh 392 peserta dengan 15 cabang yang diperlombakan. 10 negara ikut serta dalam ajang olimpiade internasional ini, seperti Mesir, Australia, Sudan, Bahrain, Malaysia, Selandia Baru, Arab Saudi, Thailand, Inggris, dan
Sebanyak 663 mahasiswa baru Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang mengikuti Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Fakultas Ekonomi 2023 di Gedung Sport Center (25/8). Creating Ulul Albab Economist Generation in Digital Era menjadi tema utama PBAK tahun ini. Dekan FE UIN Malang, Dr. H. Misbahul Munir, Lc., M.EI.
Dekan Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. H. Misbahul Munir, Lc., M.EI. secara resmi membuka kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang 2023. PBAK Fakultas akan berlangsung selama dua hari sampai besok Sabtu (26/8). Bertempat di Gedung Student Center, pembukaan PBAK
Rektor UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Prof. Dr. H. M. Zainudin, M.A. dan Ketua Senat, Prof. Dr. H. Ahmad Muhtadi Ridwan, M.Ag. hadiri rapat koordinasi awal perkuliahan semester ganjil 2023/2024 Fakultas Ekonomi di Auditorium lantai 3 (Senin, 21/8). Rektor menjelaskan berbagai capaian prestasi uin seperti akreditasi unggul, jumlah mahasiswa asing
Malang, 18 Agustus 2023 – Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang merayakan momen bersejarah dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Indonesia yang jatuh pada tanggal 17 Agustus. Dengan semangat nasionalisme yang tinggi, Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menggelar acara tumpengan sebagai ungkapan rasa syukur dan
Malang, 18 Agustus 2023 – Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang menerima 663 mahasiswa baru untuk angkatan tahun 2023. Proses penerimaan mahasiswa baru ini menunjukkan animo yang tinggi terhadap program studi di fakultas ini. Calon mahasiswa tersebut berasal dari beberapa jalur penerimaan, SNBP, SNBT, SPAN-PTKIN, UM-PTKIN, maupun
Program Peningkatan Kompetensi Dosen Pemula (PKDP) merupakan kegiatan yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Islam bersama Badan Litbang dan Diklat Kemeterian Agama dengan PTP Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Terdapat 2.500 peserta dari PTKIN dan PTKIS seluruh Indonesia, dan 4 Dosen Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
Publikasi di jurnal internasional bereputasi terindek Scopus maupun Web of Scence (WoS) menjadi syarat khusus untuk para dosen agar dapat naik ke jenjang Guru Besar atau Profesor. Termasuk telah memenuhi persyaratan tambahan, seperti sebagai penguji Program Doktor, atau pembimbing Program Doktor, atau menerima hibah penelitian, atau sebagai reviewer di jurnal
Tim Rumah Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Ponorogo berkunjung ke Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Adapun tujuan berkunjung untuk benchmarking dengan jurnal-jurnal di FE UIN Malang, Jumat (11/08). Kegiatan ini disambut dengan baik oleh Wakil Dekan I, Wakil Dekan 2, dan